
PortalJember.com - Ustadz Adi Hidayat menjelaskan gambaran yang dilihat orang ketika mengalami sakaratul maut.
Sakaratul maut ialah saat-saat seseorang menjelang ajal kematiannya.
Pada saat sakaratul maut malaikat pencabut nyawa akan menfatangi orang yang sudah tercacat tanggal kematiannya.
Baca Juga: Banyak Cicak Menandakan Ada Setan? Ini yang Harus Dilakukan Menurut Ustadz Adi Hidayat atau UAH
Saat tubuh sudah ditinggalkan oleh ruh, maka ia fungsi tubuhnya juga akan berhenti.
Ustadz Adi Hidayat mengisahkan pada zaman Nabi Muhammad SAW ada seorang laki-laki yang setiap ibadah posisinya selalu di pojok kanan masjid.
Baca Juga: 2 Golongan Ini Akan Selalu Diangkat Derajatnya oleh Allah, Begini Penjelasan Ustadz Adi Hidayat
Editor: Boy Nugroho
Sumber: YouTube KAJIAN.NET






Komentar
Posting Komentar